
LAW SCHOOL "Drama Korea Yang Bikin Penonton Melek Hukum"Drama Law School ini menceritakan tentang para mahasiswa dan dosen di sebuah sekolah hukum bergengsi yang bernama Hankuk University.Ada Yang Jong Hoon (Kim Myung Min) sebagai profesor yang juga mantan jaksa. Ia dikenal tegas dan sering melontarkan kata - kata pedas yang membuat banyak mahasiswa segan padanya.Lalu,...